ANALISIS HUBUNGAN BELANJA MODAL, BELANJA PEGAWAI DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH TERHADAP APBD PADA PROVINSI MALUKU UTARA
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat analisis hubungan belanja modal, belanja pegawai dan pendapatan asli daerah terhadap APBD pada provinsi maluku utara. Penelitian ini menambahkan variabel belanja modal, belanja pegawai dan pendapatan asli daerah terhadap APBD. serta subjek dalam penelitian yang berbeda yaitu seluruh Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Maluku utara. Jenis data dalam penelitian ini merupakan jenis data arsip sekunder, yaitu data yang dikumpulkan dari catatan yang sudah ada. Penelitian ini mengambil sampel menggunakan metode non-probabilitas dengan teknik purposive sampling Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Laporan Realisasi APBD (Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah provinsi maluku utara) Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Maluku utara tahun anggaran 2011- 2020 dengan jumlah 90 sampel. Hasil penelitian ini menunjukan belanja modal berpengaruh signifikan positif terhadap angaran pendapatan belanja daerah. Sedangkan, Belanja Pegawai, dan pendapatan asli daerah sangat berpengaruh terhadap APBD
Downloads
References
Abdullah Syukriy. 2004.OptimalisasiPengelolaan Aset Daerah.
Abdullah, Syukriy & Abdul Halim. 2006. Studi atas Belanja Modal pada Anggaran Pemerintah Daerah dalam Hubungannya dengan Belanja Pegawain dan Sumber Pendapatan. www.swamandiri.org
Ahmad, Legianto. 2010. Analisis Hubungan Belanja Modal dan Belanja Pemeliharaan Daerah (Studi Kasus di Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ilir Propinsi Sumatera Selatan). Tesis. Program MPKP Angkatan IX. http://mpkp19.blogspot.com/2010/03/analisis-hubungan-belanja-modal-dan.html
Alhusin S. 2003. Aplikasi Statistik Praktis dengan SPSS. 10 for Windows. Yogyakarta, Graha Ilmu Yogyakarta, Graha Ilmu.http://djp kemenkeu co.id//realisasi anggaran belanja modal,belanja pegawai dan apbd
Bastian, Indra. 2006. Akuntansi Sektor Publik Suatu Pengantar Jakarta,Erlangga.
Bland, Robert dan Samuel Nunn. 1992. The impact of capital spending on municipal operating budgets. Public Budgeting & Finance (Summer): 32-47.
Halim, Abdul. 2004. Akuntansi Sektor Publik Akuntansi Keuangan Daerah, Jakarta, Salemba Empat.
Hall, David. 2009. Mengapa Kita Membutuhkan Belanja Publik. PSIRU, University of Greenwich. www.psiru.org
Karo-Karo, Syukur Selamat. 2006. Hubungan belanja modal dengan belanja operasional dan pemeliharaan pada pemerintah kabupaten/kota di pulau Jawa. Tesis. Program Magister Sains – Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada. http://kamarudin xvco.id belanja modal dan belanja pegawai
http:// http://mpkp19.blogspot
Abdullah dan Halim(2006 Adi (2005)
Fahri eka oktora dan winston pontoh (2013) Resmetry (2008) Manik (2010) Pengaruh belanja pegawai dan peningkatan penerimaan daerah terhadap belanja modal pada pemerintah kabupaten /kota di sumatra utara http://kamarudin Nur indah rahmawati (2010)