FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN UMKM, DI PASAR RUM KOTA TIDORE KEPULAUAN

  • Firdaus Rees

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui, pengaruh modal terhadap Pendapatan UMKM, pengaruh tenaga kerja terhadap Pendapatan UMKM dan pengaruh modal dan tenaga kerja terhadap Pendapatan UMKM. Jenis Penelitian yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif, yang berupa penelitian dengan menggunakan metode analisis : Analisis faktor analisis regresi sederhana dan regresi berganda hasil penelitian ini melakukan uji pilot test kepada 112 responden dan alat analisis adalah Analisis deksriptif. Hasil penelitian mengambarkan bahwa Modal secara persial berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan UMKM di Pasar Rum Kota Tidore Kepulauan, Tenaga kerja secara persial berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan UMKM di Pasar Rum Kota Tidore Kepulauan dan Modal dan tenaga kerja secara simultan berpengaruh terhadap pendapatan UMKM di Pasar Rum Kota Tidoren Kepulauan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A Faisal Anshari.2019. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Pengusaha Buah di Kota Makasar

Abdiannur.2019.Peningkatan UMKM Melalui Sosialisasi Laporan Keuangan Sederhana di Kelurahan Damai baku Kecamatan BalikPapan.Jurnal Abdi Masyarakat Ilmu EkonomiVol 1. No 2

AdiRifqi Setiawan.2019.Lembar Kegiatan Literasi Seintifisik Untuk Pembelajaran Jarak Jauh Topik Penyakit Covid-19.Jurnal EdukatifVol 2.No1

Eva Rosadi,2019.Pengaruh Modal dan Tenaga Kerja Terhadap Pendapatan Bersih dalam Perspektif Ekonomi Islam.

Geitri.Romaito.2017.Analisis Faktor-FaktorMempengaruhiPendapatan Usaha Industri Makanan Kas Kota TebingTinggi.Jurnal JCM FekonVol 4.No1

Hartono.2014.Faktor-Faktor Mempengaruhi UMKM Di Surakarta.Jurnal Bisnis Dan Manajemen.Vol 14 No 1.

Herlinawati.Erna.2017.Analisis Pendapatan UMKM Sebelum dan Sesuda Menerima Kredit Tunas Usaha Rakyat.Jurnal Indonesia Membangun No 1.Vol 2

I putu Lanang Eka. Suniarta.2014.Analisi Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Di Kabupateng Bangli.Jurnal Bisma Universitas Pendidikan Ganesa.Vol 2.

Khaerudin,Nurushohifs.2020. Faktor-Faktor yang mempengaruhi pendapatan UMKM di masah Pandemi Covid-19 Di Desa Bantar Jaya.Jurnal Akrab Juara Vol 5. No 4.
Pratiwi.Mayaintan.2020.Dampak Covid-19 Terhadap Perlambatan Ekonomi Sektor UMKM. jurnalNers.Vol 6 .No 2

Ratna Purwaningsih.2015. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Dengan Metode Structural Equation Modeling

Wiadia.Dewi.2017. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perkembangan Usaha Kecil Sektor Industri Pengolahan Di Kota Malang.Jurnal Jibeka Vol 11 No 2.
Published
2021-12-28
How to Cite
REES, Firdaus. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN UMKM, DI PASAR RUM KOTA TIDORE KEPULAUAN. Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial, [S.l.], v. 6, n. 5, p. 184-195, dec. 2021. ISSN 2620-9861. Available at: <http://akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/1677>. Date accessed: 11 feb. 2025.
Section
Articles