SISTEM PENGELOLAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI PADA PAUD “GAMRAHA” DI KELURAHAN DOYADO KOTA TIDORE KEPULAUAN

  • Wahyuni. A. Rasid

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Sistem Pengelolaan Pendidikan Anak Usia Dini pada PAUD Gamraha di kelurahan Doyado dan juga untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi Sistem Pengelolaan Pendidikan Anak Usia dini di Kelurahan Doyado. Metode yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik analisa data yaitu reduksi data, display data dan fervikasi data dengan melakukan wawancara terhadap sejumlah informan yang ditetapkan dalam penelitian ini. Penelitian terhadap Sistem Pengelolaan Pendidikan Anak Usia Dini pada PAUD Gamraha di Kelurahan Doyado berdasarkan hasil penelitian sudah cukup efektif sedangkan kendala-kendala yang dihadapi dalam pengelolaan Pendidikan Usia Dini antara lain: kurangya tenaga pengelola dan tenga pengajar, kurangnya sarana penujang dalam proses belajar mengajar, kerja sama yang tidak efektif antara pihak sekolah dengan orang tua siswa dan lemahnya sumber daya manusia dalan penyusunan rencana tahunan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, Suharsimi,2013. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara

Choumain, Iman, 2011. Pendekatan-Pendekatan Alternatif Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Jakarta: Rineka Cipta/

Djamarah, Syaiful Bahri dan Aswan Zain. 2010. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta

Freire, Paulo, 1992. “Pendidikan Kaum Tertindas”. Pedagogy of Freedom

Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) tahun 2010.

Mursid. 2010. Menejemen Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Semarang: AKFI Media

Maimunah, H. (2011). Pendidikan Anak Usia Dini. Yogyakarta: DIVA Press
Pratini. (2010). Pengantar Pendidikan Anak Usia Dini. Yogyakarta: Grafindo Litera Medis.

Susanto. Azhar, (2013), Sitem Inforamsi Akuntasi, Struktur-Pengendalian-Resiko-Pengembangan, Edisi Perdana, Lingga Jaya, bandung.

Sujiono, Yulianti Nurani. 2011. Konsep Dasar Pendidikan Paud. Jakarta: PT Indeks.

Sugiyono. (2010). Metode Penelitian, Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D.Alfabeta.

_______, (2011). “Metode penelitian kombinasi (mixed methos)”. Bandung:Alfabeta.

Sabiq Sayyid, 2010. Fikih Sunnah, 5 terjemahan. Mujahidin Muhayaan, Jakarta: Pena Pundi Aksara.

Sukarna. 2011. Dasar-Dasar Management . Bandung: Cv. Mandar Maju

Fatimah & Rohma, 2019.Pola Pengelolaan Pendidikan Anak Usia Dini di
PAUD Ceria Gondang Sari Jawa Tengah .Manageria: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam. Volume 1, Nomor 2.

Fitrianti, A, N, 2015.Pengelolaan Program Pendidikan (PAUD) di Taman Penitipan Anak (TPA) Darma Wanita Persatuan (DWP) Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Dr.Sardjito Yogyakarta”.Jurnal Manajemen Pendidikan

Firman Ashadi 2017. Pengembangan Sumber Daya Manusia dalam Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini. Vol 5 No. 4

Nurilawati,2020. Pola Pengelolaan Pendidikan Anak Usia Dini di Kota Gorontalo. Volume 4 Issue 2

Saudah,2015. Lintas Sejarah dan Ragam Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini (Formal, Non Formal, Informal)”. JEA Vol.1 Issue

Suryana, Dadan, 2014. Kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini Berbasis Perkembangan Anak. Vol. 1 No. 3

Saputra, Erik Dwi.2016. Pengelolaan Program Pendidikan Anak Usia Dini Di Paud Al-Ikhwan Tahun Ajaran 2015-2016 (Skripsi). Program Studi Manajemen Pendidikan Islam, fakultas Tarbiah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Raden Fatah. Palemebang.

Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1989 Tentang “Sistem Pendidikan Nasional”

Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang “Sistem Pendidikan Nasional”

Peraturan Pemerintah No.17 Tahun 2010 Tentang “ Tujuan Pendidikan Anak Usia Dini
Published
2021-12-28
How to Cite
A. RASID, Wahyuni.. SISTEM PENGELOLAAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI PADA PAUD “GAMRAHA” DI KELURAHAN DOYADO KOTA TIDORE KEPULAUAN. Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial, [S.l.], v. 6, n. 5, p. 92-103, dec. 2021. ISSN 2620-9861. Available at: <http://akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/1690>. Date accessed: 11 feb. 2025.
Section
Articles